Yamaha Lexam diisukan akan masuk ke
Segmen pasar sepeda motor otomatis (matik) dalam tiga tahun terakhir terus meningkat. Melihat potensi itu Astra Honda Motor telah meluncurkan Revo Techno AT sebagai sepeda motor bebek otomatis. Nah, langkah Honda telah diintai Yamaha dan sebentar lagi, diisukan, akan melepas Yamaha Lexam di Indonesia.
Jika ditelusuri, Yamaha telah mempunyai produk sepeda motor bebek otomatis dengan nama Yamaha Lexam sejak November 2009. Lexam dipasarkan di
Kabar ‘burung’ yang berkembang, YMKI akan merilis Lexam akhir tahun ini. Sayangnya, belum ada konfirmasi resmi dari pihak YMKI, termasuk nama yang akan digunakan sepeda motor bebek otomatis ini di
Lexam dibekali mesin 113,7 cc degan basis Yamaha Vega ZR, menggunakan sistem transmisi continuously variable transmission (CVT). Mesin SOHC Injeksi ini mampu menghasilkan tenaga 8,40 hp pada 8.000 rpm dengan torsi 8,23 Nm pada 6.500 rpm.
No comments:
Post a Comment